Wednesday, 25 March 2020

Sorting dengan Metode Selection Sort Menggunakan Visual Basic



Sorting merupakan salah satu hal penting yang ada di dunia komputer, sorting sering kali kita manfaatkan untuk mempermudah mendapatka informasi tertentu secara cepat.

Ada banyak teknik sorting yang bisa kita gunakan, Sebagai permulaan, maka hari ini kita akan membahas selecion sort.

Selection sort merupakan teknik sorting yang paling sederhana, hal pertama yang akan dilakukan algoritma selection sort adalah menemukan elemen terkecil dalam array kita dan menukarna (swap) dengan elemen yang ada di posisi pertama, kemudian algoritma ini akan mengulangi hal yang sama lagi yaitu mencari elemen terkecil yang ada di dalam array dan kemudian menukarnya (swap) dengan elemen yang ada di posisi kedua (elemen di posisi pertama sudah berhasil di sorting). Proses ini akan terus beranjut sampai semua elemen yang ada di dalam array telah berhasil kita sorting.

Untuk mempermudah penjelasan mari kita lihat penggambaran dari prosesnya.

Hasil gambar untuk selection sort


  • Pertama kita mempunyai 9 elemen array yang masi tidak berurutan.
  • Selection sort akan mencari elemen terkecil dari array yang kita punya, dimana disini elemen terkecil adalah 13. Setelah mendapatan elemen terkecil, maka selection sort akan menukar elemen tersebut ke posisi pertama (29 & 13 ditukar).
  • Proses pertama berhasil, maka selection sort akan menukar posisi elemen 29 ke posisi kedua.
  • Proses tersebut akan dilakukan lagi dan lagi sampai semua elemen array berhasil di Sorting

Berikut implementasi dari selection sort menggunakan bahasa Visual Basic :






Hasil dari code yang diatas : 



Selesai





No comments:

Post a Comment

Sorting Dengan Metode Bubble Sort Mengunakan Visual Basic

Bubble Sort merupakan salah satu jenis sorting. Diberikan nama "bubble" karena konsep dari algoritmanya diibaratkan sepert gelemb...